Teori dependencia di Indonesia
Teori dependencia atau yg biasa disebut teori ketergantungan dikembangkan di Amerika latin pada tahun 1960an. Teori tersebut menjelaskan bahwa negara negara berkembang tanpa disadari memasukkan mereka ke dalam sistem ekonomi dunia yg sedang berjalan sekarang yaitu kapitalis. Yg di maksud disini, negara negara berkembang normalnya hidup berstandard rendah dibandingkan negara negara Industri. Masyarakat berkembang harus rela hak tinggalnya dipengaruhi oleh gaya hidup metropolitan yg memganut sistem kapitalis. Terjadi perubahan kehidupan di negara berkembang yang terkesan dipaksakan dan harus mengikuti gaya hidup metropolitan sehingga mereka melupakaeka melupakan realita kehidupan mereka yang awalnya adalah negara negara agraris. Negara berkembang seperti dijajah era modern. Mereka hanya diminta untuk memproduksi barang barang mentah dan di jual ke negara negara Industri alias negara negara maju setelah itu mereka mengonsumsi barang barang jadi yang telah di produksi oleh Negara negara in...